Advertisemen
Rotterdam merupakan kota pelabuhan laut terbesar di dunia, yang terletak di kiri kanan Sungai Rhein yang merupakan jalan masuk daratan Eropa. Di sana ada jalan-jalan di bawah tanah yang dibuka pada tahun 1968. Di kota ini terdapat Universitas Erasmuis Rotterdam yang terkenal di penjuru dunia, banyak mahasiswa yang berdatangan dari negara lain untuk melanjutkan studinya di kampus ini.
Kota ini memiliki tingkat keanekaragaman dan budaya yang tinggi membuat setiap pendatang yang tinggal menetap atau sementara di kota ini merasa nyaman dan tenang. Jika Amsterdam di dominasi dengan bangunan bergaya arsitektur Renaissance maka di Rotterdam, anda akan menemukan banyak bangunan dengan arsitektur yang modern dan unik. Salah satu bangunan yang unik di kota ini adalah Cube House atau kompleks apartemen yang berbentuk kubus.
Nah kali ini saya coba menginformasikan mengenai hotel murah sekitar Rotterdam belanda, baik itu penginapan dekat tempat wisata maupun tempat tempat bersejarah lainnya di kota Rotterdam, tanpa panjang lebar yuk kita intip daftar nama hotel murah nya :
Add Comments